PENGANTAR
Training Rekam Medis Rumah Sakit Persyararatan Akreditasi Rumah Sakit – Rumah sakit mempunyai fungsi dan tujuan sarana Pelayanan Kesehatan yang menyelenggarakan pelayanan berupa pelayanan rawat jalan, pelayanan rawat inap, Unit Gawat Darurat, pelayanan rujukan yang mencakupi pelayanan Rekam Medis dan penunjang medis serta dimanfaatkan untuk pendidikan, pelatihan, dan penelitian bagi para tenaga kesehatan di Rumah Sakit.
Training Rekam Medis Rumah Sakit – Rekam Medis Rumah Sakit adalah keterangan baik yang tertulis maupun yang terekam tentang identitas, anamnese, penentuan fisik laboratorium, diagnosa segala pelayanan dan tindakan medis yang diberikan kepada pasien dan pengobatan baik yang dirawat inap, rawat jalan maupun yang mendapat pelayanan gawat darurat. Penyelenggaraan rekam medik adalah proses kegiatan yang dimulai pada pasien selama pasien itu mendapat layanan medik di rumah sakit dan dilanjutkan dengan penanganan berkas rekam medik yang meliputi penyelenggaraan, penyimpanan serta pengeluaran berkas dari tempat penyimpanan untuk melayani permintaan apabila diperlukan oleh dokter, mahasiswa penelitian maupun hukum di pengadilan.
Training Rekam Medis Rumah Sakit – Selain melakukan pencatatan data rekam medis, tenaga perekam medis juga dituntut untuk bisa melakukan analisis data dan menyajikan data dalam bentuk informasi kesehatan yang handal, sehingga bisa menjadi masukan bagi pejabat pengambil keputusan di rumah sakit atau institusi kesehatan yang lainnya. Sehingga dengan hal ini, rekam medis merupakan hal penting dalam pengembangan layanan rumah sakit. Selain hal tersebut, rekam medis juga berfungsi sebagai perlindungan kepentingan hokum baik bagi pasien, tenaga kesehatan maupun institusi pelayanan.
Training Rekam Medis Rumah Sakit – Maka dari itu, kemampuan pengelolaan dengan manajemen yang rapi, pengkodean yang sistematis dan benar, serta update tentang manajemen informasi kesehatan menjadi salah satu syarat utama bagi petugas rekam medis yang handal dan professional. Oleh karena itu DISI Training Center sebagai Konsultan & Training Rumah Sakit bermaksud menyelenggarakan pelatihan yang direkomendasikan untuk diikuti.
TUJUAN TRAINING REKAM MEDIS RUMAH SAKIT
- Peserta dapat menyajikan informasi kesehatan yang akurat sehingga bisa menjadi Acuan dalam pengambilan keputusan
- Untuk meningkatkan kualitas tenaga perekam medis dan kesehatan pada sarana pelayanan kesehatan sehingga mampu melakukan pengumpulan data secara komunikatif
- Peserta mampu melakukan pendataan secara benar dan nmelakukan analisis sederhana, sehingga dapat menjadi sumber informasi dalam menghasilkan informasi kesehatan yang akurat
- Peserta mampu mengidentifikasi informasi yang berguna bagi manajemen dari hasil pengolahan rekam medis secara optimal
- Memahami aspek hukum rekam medis dan Penerapan informed consent di rumah sakit
MATERI TRAINING REKAM MEDIS RUMAH SAKIT
- Pengantar Dasar Manajemen Rekam Medis, meliputi : Proses Identifikasi, Indexing, Filling dan Retrieving
- Terminologi medis dasar
- Pengelolaan Sistem Rekam Medis
- Sistem Penomoran
- Penamaan
- Penyimpanan/Penjajaran
- Pengenalan ICD 10
- Pengambilan kembali Rekam Medis
- Penyusutan dan Pemusnahan Rekam Medis
- Perencanaan Kebutuhan Ruang Penyimpanan Rekam Medis dan Perhitungan Rak
- Disain Formulir Rekam Medis
- Isi rekam medis dan penataan berkas Rekam Medis
- Pengendalian Dan Evaluasi Dokumen Rekam Medis (Manual & Komputerisasi) Praktik Pengkodean menggunakan Rekam Medis
- Klasifikasi penyakit dan tindakan
PESERTA TRAINING REKAM MEDIS RUMAH SAKIT
Kepala Instalasi Rekam Medis Rumah Sakit, Admin & Staff Document Control Dept Rekam Medis Rumah Sakit,Team Akreditasi Rumah Sakit, Perwakilan Manajemen, Dept Sumber Daya Rumah Sakit dan semua pihak yang terlibat secara langsung ataupun tidak dalam pengelolahan dan manajerial Instalasi Rekam Medis Rumah Sakit, serta perwakilan instalasi rekam medis yang terlibat dalam proses akreditasi rumah sakit.
NARASUMBER
DISI Training Center Consultant & Team (Trainer Profesional, Berpengalaman lebih dari 25 tahun di bidangnya. Merupakan praktisi suatu perusahaan, pengajar dan konsultan yang ahli pada bidangnya)
DURASI
- 2 hari ( efektif 14 jam) Mulai puukul 09.00 – 16.00 WIB (Offline)
- 2 hari ( efektif 12 jam) Mulai puukul 09.00 – 15.00 WIB (Online)
INVESTASI TRAINING REKAM MEDIS RUMAH SAKIT
Online Training (Via Zoom)
Biaya 2.900.000/peserta
Promo Bulan ini..!! Daftar 2 Peserta FREE 1 Peserta (Peserta Ke-3)
Kelas yang cocok untuk fleksibilitas dan pembelajaran maksimal
Benefit Online Training :
- Sertifikat Training (Softcopy & Hardcopy)
- Softcopy Materi
- Rekaman Training
- Konsultasi Lanjutan
Training Tatap Muka (Offline)
Biaya 4.000.000/peserta (Lokasi Jakarta)
Biaya 4.250.000/peserta (Lokasi Bandung, Semarang dan Yogyakarta)
Kelas yang dilaksanakan di hotel berbintang kota besar di Indonesia.
Benefit Training Tatap Muka :
- Sertifikat Training
- Buku Training
- Training Kit
- Lunch & Coffe Break
- Flasdisk 16GB
- Konsultasi Lanjutan
Promo bulan ini : Cashback Rp.200,000/peserta untuk pendaftaran grup (minimal 3 peserta)
Pelaksanaan : Jakarta, Bogor, Bandung dan Yogyakarta (By Request jika kirim 2 peserta)
Inhouse Training
- Minimal 15 peserta (Online 12 juta) (Offline 18 juta Biaya belum termasuk Akomodasi + penginapan jika diluar JABOTABEK)
Paket fleksible dan terjangkau untuk Instansi di seluruh indonesia.
Benefit Inhouse Training:
- Sertifikat Training
- Training Kit (Offline)
- Modul Training (Offline)
- Rekaman Training (Online)
- Materi & File Pendukung (Online & Offline)
- Souvenir (Flasdisk 16GB 1 pcs)
disi.training.center@gmail.com
INFORMASI & PROMO
(021) 8912 7956
CONTACT PERSON
- 0812 8457 4848 ( whatsapp )
JADWAL TRAINING REKAM MEDIS RUMAH SAKIT TAHUN 2024 (Offline):
- Jakarta, 8-9 Januari 2024
- Bandung, 18-19 Januari 2024
- Jakarta, 6-7 Februari 2024
- Semarang, 21-22 Februari 2024
- Jakarta, 6-7 Maret 2024
- Bandung, 20-21 Maret 2024
- Jakarta, 1-2 April 2024
- Yogyakarta, 22-23 April 2024
- Jakarta, 13-14 Mei 2024
- Bandung, 27-28 Mei 2024
- Jakarta, 6-7 Juni 2024
- Bandung, 20-21 Juni 2024
- Jakarta, 11-12 Juli 2024
- Yogyakarta, 25-26 Juli 2024
- Jakarta, 8-9 Agustus 2024
- Bandung, 22-23 Agustus 2024
- Jakarta, 12-13 September 2024
- Semarang, 26-27 September 2024
- Jakarta, 10-11 Oktober 2024
- Bandung, 24-25 Oktober 2024
- Jakarta, 7-8 November 2024
- Yogyakarta, 21-22 November 2024
- Jakarta, 2-3 Desember 2024
- Bandung, 16-17 Desember 2024
JADWAL TRAINING REKAM MEDIS RUMAH SAKIT TAHUN 2024 (Online):
- 22-23 Januari 2024, Online via Zoom Meeting
- 12-13 Februari 2023, Online via Zoom Meeting
- 25-26 Maret 2024, Online via Zoom Meeting
- 29-30 April 2023, Online via Zoom Meeting
- 20-21 Mei 2024, Online via Zoom Meeting
- 11-11 Juni 2023, Online via Zoom Meeting
REFERENSI
- Puskesmas Kec. Makasar – Jakarta Timur
- PT. Prodia Widyahusada, Kramat Raya – Jakarta Pusat
- RSUD Simeulue, Kab. Simeulue – Aceh
- Puskesmas Kec. Kemayoran – Jakarta Pusat
- Dinas Kesehatan Kab. OKU Timur – Sumatera Selatan
- RSUD Kab. Poso – Sulawesi Tengah
- Klinik Baznas Rumah Sehat, Pangkalpinang – Bangka Belitung